Di Aceh, Tanpa Barkot Tidak Bisa Isi Pertalife di SPBU, Kalau Mau Harus Bayar Rp50 Ribu

- 19 Februari 2024, 21:00 WIB
Ilustrasi Puluhan Truk Antrian di SPBU saat mengisi BBM subsidi.
Ilustrasi Puluhan Truk Antrian di SPBU saat mengisi BBM subsidi. /Antara

MEDANSATU.ID-Di kawasan Aceh saat ini, terdapat kelangkaan bahan bakar jenis Pertalite. Bahkan, jika seorang pengguna BBM ingin mengisi Pertalite, ia harus menggunakan barkot atau kartu khusus.

Tanpa barkot, SPBU tidak akan memberikan Pertalite yang diminta dan jika ingin mengisi Pertalite tanpa menggunakan barkot, pengguna harus membayar tambahan biaya sekitar Rp50 ribu.

Tentu saja, kelangkaan ini menjadi masalah bagi para pengguna kendaraan di wilayah Aceh.

Oleh karena itu, saat mengalami masalah dengan kelangkaan Pertalite, beberapa orang memilih untuk mengisi bahan bakar jenis Pertamax.

Baca Juga: Kebakaran Terjadi di SPBU Johar Baru Jakarta Pusat, Api Menyebar Diduga Gegara Hal ini...

Akan tetapi, penyediaan Pertamax juga seringkali tidak tersedia dengan mudah di aceh.

Bagi pengguna kendaraan, memahami penggunaan barkot dan tarif tambahan dapat menjadi solusi sementara untuk mengatasi kelangkaan Pertalite.

Barkot atau kartu khusus ini dapat diperoleh dengan mengunjungi kantor Pertamina terdekat.

Halaman:

Editor: Dedi Suang MS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah