Berburu Ikan di Kota Medan: Lokasi-Lokasi Terbaik untuk Mancing

- 30 Mei 2024, 10:00 WIB
Ilustrasi Memancing
Ilustrasi Memancing /shopee.co.id/

MEDANSATU.ID-Apakah Anda pecinta olahraga mancing? Kota Medan memiliki daerah pesisir dan sungai yang kaya akan ikan, menjadikannya tempat yang ideal untuk memancing.

Namun, tidak semua lokasi mancing di Medan sama bagusnya. Medan Pikiran Rakyat akan memberikan rekomendasi lokasi-lokasi terbaik untuk mancing di Kota Medan.

Danau Toba

Danau Toba mungkin bukan di Kota Medan, tetapi hanya sekitar tiga jam berkendara ke arah selatan. Danau Toba adalah danau vulkanik terbesar di dunia dan memiliki sejumlah besar ikan.

Ikan yang dapat ditemukan di sini adalah mas, kutum, baung, dan gabus. Tempat ini terkenal di kalangan para pemancing lokal dan turis karena suasananya yang tenang serta panorama alam yang indah dari gunung-gunung di sekitarnya.

Baca Juga: Wisata Malam dan Hits Viral di Kota Medan yang Tidak Menguras Kantong, Yuk ke Aksara Park di JL. Pancing

Sungai Belumai

Halaman:

Editor: Dedi Suang MS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah