Air Terjun Coban Kromo Tulungagung, Keunikan Kolam di Atas Bukit

- 14 Februari 2024, 21:00 WIB
Keindahan alam air terjun di Indonesia tepatnya di Tulungagung
Keindahan alam air terjun di Indonesia tepatnya di Tulungagung /Medan Pikiran Rakyat/YouTube, Anwar_Story/

 

MEDANSATU.ID-Air Terjun Coban Kromo di Tulungagung adalah salah satu destinasi wisata yang wajib dikunjungi bagi pecinta alam.

Akses menuju lokasi memang agak sulit, tetapi pemandangan yang memukau di sana pasti akan membuat usaha perjalanan terbayar lunas.

Salah satu hal yang membuat Air Terjun Coban Kromo sangat istimewa adalah kolamnya yang terletak di atas bukit yang berundak-undak.

Untuk menuju ke kolam tersebut, pengunjung harus melewati jalan setapak yang sudah dipaving dengan blok batu sepanjang pepohonan rindang di kanan dan kiri jalan.

Baca Juga: Wajib Dikunjungi pada Libur Imlek! Air Terjun Situmurun, Surga Tersembunyi di Danau Toba

Setelah melewati jalan yang cukup lurus, pengunjung kemudian harus mendaki bukit yang belakangan ini mulai tertutup oleh ilalang.

Meski kolamnya tidak terlalu besar, kolam di atas bukit ini cukup dalam sehingga pengunjung harus berhati-hati jika tidak bisa berenang.

Halaman:

Editor: Dedi Suang MS

Sumber: YouTube Anwar_Story


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah