LBH Medan Mendesak Polisi Ungkap Kasus Meninggalnya Wartawan Terbakar Bersama Keluarga Secara Terang Benderang

- 1 Juli 2024, 08:05 WIB
Anak korban wartawan terbakar meninggal dunia bersama keluarga memberikan keterangan kepada media
Anak korban wartawan terbakar meninggal dunia bersama keluarga memberikan keterangan kepada media /Medan Pikiran Rakyat /DEDI SUANG/ KLIK MEDAN

Perlindungan terhadap jurnalis: Kasus ini menjadi pengingat akan pentingnya melindungi jurnalis dalam menjalankan tugasnya.

LBH Medan mengajak masyarakat untuk sama-sama memantau perkembangan kasus tersebut dan mendorong agar keadilan dapat ditegakkan.

Baca Juga: Kebakaran di Karo Tewaskan Empat Orang Masih Dalam Penyelidikan Kepolisian, Disebut Dibakar !

Polisi sendiri masih melakukan penyelidikan terbakarnya rumah wartawan hingga korban, Sempurna Pasaribu yang berusia 47 tahun (suami), Elfrida Br. Ginting yang berusia 48 tahun (istri), Sudi Investasi Pasaribu yang berusia 12 tahun (anak), dan Loin Situkur yang berusia 3 tahun (cucu) meninggal dunia.

Keterangan Kapolres Karo, AKBP Oloan Siahaan sudah 16 orang saksi diperiksa termasuk 5 orang saksi kunci dalam kasus kebakaran tersebut.***

 

 

Halaman:

Editor: Dedi Suang MS

Sumber: LBH Medan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah