Masuk Tahun Politik 2024, Warga Kota Medan, Sumatera Utara Menjerit, Harga Bawang dan Daging Naik

- 4 November 2023, 12:00 WIB
Harga bawang dan daging di Kota Medan naik di sejumlah pasar
Harga bawang dan daging di Kota Medan naik di sejumlah pasar /Kabar-Priangan.com/Aris MF

MEDANSATU.ID- Memasuki tahun politik 2024, sejumlah harga barang di Kota Medan, Sumatera Utara (Sumut) merangkak naik.

Kenaikan harga masih dalam penelusuran pemerintah guna menekan lajunnya pertumbuhan harga agar tidak signifikan.

Sementara hasil pengamatan, harga bawang merah memang mengalami kenaikan dalam dua hari perdagangan terakhir.

Mengacu kepada Pusat Iinforamsi Harga Pangan Strategis (PIHPS) harga bawang merah dari rata-rata 21.900 per kg naik menjadi 22.700 per Kg di Kota Medan.

Baca Juga: Harga Daging Ayam Naik Hingga Rp3.000 per Kg, Masyarakat Kota Medan, Sumatera Utara Semakin Menjerit

Dan variasi harga yang terbentuk lainnya tetap ada. Dengan varian kualitas dan harga yang beragam.

Dimana tetap ada bawang merah yang dijual di angka 13 ribu per Kg Meskipun secara keseluruhan semua varian dan kualitas mengalami kenaikan harga belakangan ini.

Halaman:

Editor: Dedi Suang MS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x