Erni Ariyanti, Caleg DPRD Sumut dari Golkar Raup Suara Terbanyak di Labuhanbatu, Labusel dan Labura

- 29 Februari 2024, 13:30 WIB
Caleg DPRD Sumut dari Golkar, Erni Ariyanti meraup suara tertinggi sementara di Sumut 6.
Caleg DPRD Sumut dari Golkar, Erni Ariyanti meraup suara tertinggi sementara di Sumut 6. /pandapotan s/instagram @ErniAriyantiSitorus

Perolehan suara yang ditampilkan di website resmi milik KPU itu masih bersifat sementara. Pasalnya proses penghitungan suara real count masih berlanjut.

Bahkan data yang ditampilkan itu masih terealisasi 41,35 persen. Dengan kata lain di Dapil Sumut 6 tersedia 3.794 TPS (Tempat Pemungutan Suara) namun hingga data per 27 Februari 2024 pukul 20.00 WIB, jumlah suara yang dihitung masih suara yang dikumpulkan dari 1.569 TPS.

Baca Juga: Di Medan Zoo tak Cuma 5 Harimau, Tini pun Dibiarkan Mati Melahirkan, Banyak yang Ditutupi?

Diketahui pula untuk Dapil Sumut 6 dengan wilayah Labuhanbatu, Labuhan Batu Utara (Labura) dan Labuhan Batu Selatan (Labusel) para Caleg DPRD Sumut memperebutkan 8 kursi.***

Halaman:

Editor: Pandapotan Silalahi

Sumber: pemilu2024.kpu.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah