Dress Shimmer, Tren Dunia Fashion dan Baju yang tak Luntur Dimakan Zaman

- 7 April 2024, 08:00 WIB
Simak lima rekomendasi baju atasan tunik dan blus berbahan shimmer untuk baju lebaran mengisi Hari Raya Idul Fitri 1445H/2024M.
Simak lima rekomendasi baju atasan tunik dan blus berbahan shimmer untuk baju lebaran mengisi Hari Raya Idul Fitri 1445H/2024M. /Shopee dan Tokopedia/

Organza

Organza adalah bahan dress shimmer yang sangat tipis dan transparan dengan efek kemilau yang halus.

Biasanya bahan ini digunakan sebagai bahan lapisan untuk dress lain dan digunakan pada desain untuk rok dan lengan yang transparan.

Baca Juga: Lebaran Tanpa Ribet Berkat Brimo BRI dan THR Baju

Bahan ini sering kali digunakan pada gaun pernikahan dan gaun pesta lainnya.

Yoryu 

Terakhir, ada bahan Yoryu yang memiliki efek kilau yang lebih lembut dan transparan dibandingkan dengan chiffon.

Bahan ini terlihat agak mengkerut dengan cara yang halus saat dipakai, yang membuatnya tampak lebih menarik. Hal ini membuat bahan Yoryu dipilih untuk desain dress atau gaun untuk acara pesta dan formal lainnya.

Halaman:

Editor: Dedi Suang MS

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah