Mengintip 5 Tempat Belanja Lebaran Berbagai Merk, Salah Satunya di Medan, agar Kamu Terlihat Keren

- 24 Maret 2024, 10:45 WIB
Baju lebaran merupakan sesuatu yang diburu jika idul fitri akan tiba.
Baju lebaran merupakan sesuatu yang diburu jika idul fitri akan tiba. /YouTube/Serba ID

Meskipun berlokasi tak jauh dari keriuhan Tanah Abang, Thamrin City menawarkan pengalaman belanja yang lebih teratur dengan berbagai macam pilihan dari brand lokal hingga internasional.

Baca Juga: Belanja di Shopee Makin Nyaman, Bisa Kembalikan Barang Jika Berubah Pikiran dengan Garansi Bebas Pengembalian

Kita juga tidak boleh melewatkan Bekasi Trade Center (BTC) yang terkenal di Bekasi. BTC menawarkan berbagai pilihan baju lebaran untuk seluruh anggota keluarga dengan harga yang kompetitif, sehingga membuatnya menjadi salah satu tempat belanja favorit di Bekasi.

Dari harga yang terjangkau hingga pilihan yang beragam, BTC menjadi pilihan favorit warga Bekasi dan sekitarnya untuk mempersiapkan tampilan terbaik mereka di momen lebaran.

Meloncat ke Sumatera, pusat grosir Medan menyajikan pesona belanja yang berbeda. Menawarkan produk lokal hingga impor dengan ragam pilihan kain-kain tradisional seperti ulos yang dijadikan baju lebaran unik hingga model-model terbaru yang mengikuti tren pasar. Pusat grosir Medan menjadi destinasi wajib bagi Anda yang ingin tampil keren di momen lebaran.

Terakhir, kita berkunjung ke ITC BSD di Tangerang Selatan. Pusat perbelanjaan ini menawarkan berbagai macam pilihan baju lebaran dari pakaian anak-anak hingga dewasa.

Baca Juga: Belanja di 12.12 Birthday Sale, Pesanan Shopee Video Naik 45x Lipat dan Transaksi Shopee Live Naik 49x Lipat

Dengan suasana belanja yang nyaman dan pilihan-pilihan yang menarik, ITC BSD adalah tempat belanja yang dapat kamu kunjungi dengan keluarga.

Halaman:

Editor: Ayub MS

Sumber: YouTube Serba ID


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah