Mengenal Sekilas 4 Buah Mangga Termahal di Dunia, Satu Buah Bisa Mencapai Rp700 Ribu, Mangga Apa Saja?

- 23 Februari 2024, 10:49 WIB
Mangga Mangga Miyazaki adalah salah satu dari 4 jenis mangga termahal di dunia.
Mangga Mangga Miyazaki adalah salah satu dari 4 jenis mangga termahal di dunia. /YouTube/Rawa Tani

Baca Juga: Bagaimana Memilih Mangga yang Sudah Matang dan yang Masih Muda, serta Membedakan Cara yang Tepat?

2.Mangga Noor Jahan

Mangga Noor Jahan merupakan salah satu jenis mangga termahal di dunia yang berasal dari Afghanistan dan Pakistan, tetapi juga dapat ditemukan di India dan bagian lain di Asia Selatan.

Mangga Noor Jahan terkenal memiliki ukuran yang super jumbo, rata-rata mangga ini memiliki berat yang berkisar antara 4 sampai 5 kg per buahnya.

Hal inilah yang menjadikan mangga Noor Jahan sebagai salah satu buah mangga terberat yang ada di dunia saat ini. Buah mangga Noor Jahan terkenal dengan kulit buahnya yang berwarna kuning dengan kulit buah yang tebal dan mempunyai daging yang berwarna jingga.

Selain itu, buah mangga Noor Jahan juga dikenal mempunyai cita rasa yang sangat berbeda dari mangga lainnya yang dijual di pasar.Oleh karena itu, mangga Noor Jahan menjadi salah satu ekspor yang paling berharga.Jika ingin mencoba mangga Noor Jahan ini, sobat rawa tani perlu merogoh kocek sebesar Rp188 ribu sampai Rp377 untuk satu buahnya.

Baca Juga: Cara Pemeraman Buah Mangga Secara Tradisional agar Buah Matang Alami Hanya dengan Dua Daunan Ini

3. Mangga Sindhri

Mangga Sindhri, jenis mangga unggulan yang tumbuh subur di wilayah chaungsa Pakistan, menempati posisi ketiga sebagai mangga paling mahal di dunia.

Mangga Sindhri ini memiliki berat rata-rata sekitar 400 sampai 500 gram per buahnya. Ciri khas mangga Sindhri yang menjadikannya sebagai salah satu mangga paling mahal adalah mangga ini memiliki warna kuning muda dengan garis-garis kehijauan seperti buah pisang.

Halaman:

Editor: Ayub MS

Sumber: YouTube Rawa Tani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah