Simak Daftar Bandara di Sumatera Utara untuk Menyambut Liburan Nataru 2024, Cek Selengkapnya!

- 21 Desember 2023, 16:22 WIB
Ilustrasi: Daftar Bandara di Sumatera Utara Jelang Liburan Nataru, Salah Satunya Terbesar Ketiga Di Indonesia.
Ilustrasi: Daftar Bandara di Sumatera Utara Jelang Liburan Nataru, Salah Satunya Terbesar Ketiga Di Indonesia. /Pixabay/Bilal EL-Daou.

MEDANSATU.ID - Momen libur Natal dan Tahun Baru atau Nataru 2024 akan segera tiba. Bagi kalian warga Sumatera Utara tentu menjadi kesempatan mudik atau berlibur bersama keluarga.

Apalagi bagi kalian yang memilih transportasi via penerbangan pesawat di Bandara.

Oleh karena itu, kita akan mengulas beberapa Bandara yang ada di Sumatera Utara untuk informasi kebutuhan berlibur ataupun mudik jelang Nataru 2024. Yuk Simak.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Tempat Wisata Libur Nataru 2024 di Medan: Kisah Sejarah hingga Nuansa Alam

Sumatera Utara merupakan salah satu provinsi terbesar di Indonesia dengan luas daratan mencapai 72.981,23 km2. Sehingga memiliki beberapa bandara yang melayani wilayah tersebut.

Selain itu, Kota Medan menjadi ibu kota provinsi ini. Mari kenali beberapa nama bandara di Provinsi Sumatera Utara yang bisa menjadi pilihan menyambut liburan nataru 2024. 

1. Bandara Aek Godang

Bandara Aek Godang berada di Kabupaten Padang Lawas Utara, Sumut. Adapun dibangun untuk memenuhi kebutuhan warga lokal dengan jarak tempuh yang lebih singkat ke Kota Medan.

Bandara ini juga berjarak sekitar 30 km dari Kota Padang Sidempuan dan 30 km dari Gunung Tua.

Halaman:

Editor: Adinda Lubis MS

Sumber: Kemenhub


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah