Pak Ogah Pengatur Lalulintas di Medan Mengaku Dipukuli Diduga Oknum Polisi Dari Polda Sumut

- 23 Oktober 2023, 08:00 WIB
Pak Ogah, korban yang mengalami penganiayaan.(instagram @majeliskopi08)
Pak Ogah, korban yang mengalami penganiayaan.(instagram @majeliskopi08) /

 

MEDANSATU.ID - Pak Ogah (red, pengatur lalulintas liar di persimpangan jalan) di Medan mengaku dianiaya polisi yang menangkapnya. Itulah pengakuan Ahmad Firdaus, berumur 37 tahun.

 

Pak Ogah yang tercatat sebagai warga Jalan Pintu Air Gang Langgar Medan Kota ini mengaku menjadi korban penyiksaan yang dilakoni petugas kepolisian di Jalan SM Raja Medan.

Pak Ogah ini mengaku ditangkap polisi saat sedang mengatur jalanan di SM Raja persisnya di antara Hotel Grand Antares dan Universitas Budi Dharma pada Sabtu 21 Oktober 2023 sekitar pukul 18.00 WIB.

 

Halaman:

Editor: Dedi Suang MS

Sumber: instagram @majeliskopi08


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah