Salah Satunya Berhenti Merokok, Ini 5 Cara Ampuh Mengatasi Ngorok

- 1 Maret 2024, 15:00 WIB
Ilustrasi. Salah Satunya Berhenti Merokok, Ini 5 Cara Ampuh Mengatasi Ngorok .
Ilustrasi. Salah Satunya Berhenti Merokok, Ini 5 Cara Ampuh Mengatasi Ngorok . /Pixabay /@Claudio_Scott

MEDANSATU.ID – Pernah mendengar bunyi yang keluar dari mulut atau hidung ketika seseorang tidur di samping kita? Ya, itu biasa disebut mendengkur atau ngorok. Peristiwa tersebut jamak terjadi bagi sebagian orang.

Pemicu utama seseorang mengorok saat tidur sebagian besar tidak lain dan tidak bukan ialah kelelahan. Ketika ngorok, selama beberapa saat pernafasan seseorang berhenti.

Rasa lelah itu sendiri acap mucul dikarenakan kebiasaan hidup yang kurang sehat. Beberapa hal yang sering menjadi faktor orang ngorok, misalnya: posisi tidur telentang, obesitas, kelainan pada hidung ataupun tenggorokan, pembesaran amandel (lebih sering pada anak), dan kebiasaan meminum minuman beralkohol.

Selain itu, penyebab lainnya seseorang ngorok dapat juga disebabkan adanya sebuah penyakit serius. Salah satunya penyakit gangguan tidur atau dikenal juga dengan sebutan sleep apnea.

Baca Juga: Rahasia Orang Hidup Sehat di Okinawa Jepang yang Bisa berusia 90 Tahun Masih Segar Dibongkar dr Zaidul Akbar

Lantas, bagaimana cara yang ampuh mengatasi ngorok saat tidur? Dilansir dari chanel YouTube @SB30Health ada tujuh cara mengatasi ngorok. Yuks, kita simak bersama!

1. Ubahlah Posisi Tidur

Sebuah riset mengatakan tidur telentang dapat menyebabkan orang menjadi mudah mengorok saat tidur. Untuk itulah posisi tidur yang tepat tentu akan ampuh mengatasi persoalan ngorok.

Untuk itu penting bagi orang yang sering ngorok mengubah posisi tidur mereka menjadi posisi miring.

2. Menghindari Minuman yang Beralkohol dan Mengkomsumsi Obat Tidur

Baca Juga: Belum Banyak yang Tahu! 5 Manfaat Lada Hitam untuk Wanita, Salah Satunya untuk Meredakan Sakit Nyeri Sendi

Halaman:

Editor: Ayub MS

Sumber: Youtube @SB30Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah