Reskrim Polsek Firdaus Temukan Warga Perawang Riau, Terlantar di SPBU Sukadamai Sergai Sumut

- 25 Mei 2023, 12:11 WIB
Syafitra bersama anaknya Faliza saat diwawancarai di Polsek Firdaus.
Syafitra bersama anaknya Faliza saat diwawancarai di Polsek Firdaus. /Ebiet/Medan Satu

Sejak meninggalnya Angku Syofyan, kata Syafitra kemudian dirinya menjadi janda, dia merasakan sikap Nenek Ratnawati berubah, dan sepertinya mulai menunjukkan sikap tidak sayang.

Baca Juga: Tangkap Pelaku Penyalahgunaan BBM Subsidi, Pertamina Patra Niaga Apresiasi Denpom I/1 Pematang Siantar

Sejak itulah Syafitra memulai pengembaraannya berjalan kaki menggendong anaknya dari kota Pekan Baru, Dumai dan lainnya untuk mencari nafkah.

"KTP dan kartu KK ku pun tertinggal di dalam dompet di rumah Nek Ratna. Tapi aku masih ingat dan belum lupa sama sekali. Aku cuma ingin keluarga ku mengakui aku anak siapa, dan siapa sebenarnya mamak dan ayahku, " tutup Syafitra dengan raut wajah sedih.***

Halaman:

Editor: Ayub Fahreza


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah